Munaqosyah adalah forum tertinggi dari perjalanan panjang akademik mahasiswa. Ia menjadi semacam pintu terakhir yang memutus status dan sebutan mahasiswa untuk menjadi masyarakat “biasa lagi” dan beralih rupa dengan embel-embel gelar yang akan disematkan di depan atau di belakang namanya.
Allhamdulillah Jurusan Pendidikan Agama Islam sudah melaksanakan Munaqosyah Gelombang III pada tahun akademik 2020/2021 di Semester Ganjil, Peserta ujian munaqosyah berjumlah 5 Mahasiswa yang bertempat di gedung Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Lantai 5.
Ujian munaqosyah di mulai pukul 07.00 wib sampai dengan selesai, di masa pandemic ini ujian munaqosyah di batasi pesertanya minimal 5 mahasiswa makasimal 10 mahasiswa biasanya sebelum pandemic pendaftar munaqosyah mencapai 15 mahasiswa, Munaqosyah gel .III gabungan antara Jurusan Pendidikan Agama Islam dengan Jurusan Bahasa Indonesia
Dokumentasi Munaqosyah Gel III